Format Kelengkapan Dokumen PPG/PPGJ Tahun 2019

Format Kelengkapan Dokumen PPG/PPGJ Tahun 2019 - Halo sobat SiswaSiana, pada postingann ini saya akan berbagi Format Verifikasi Kelengkapan Dokumen (Berkas) PPG/ PPGJ Tahun 2019 yang bisa anda unduh secara gratis.

Sudah kita ketahui bersama bahwa hasil pretest ppg/ppgj 2018 sudah diumumukan melalui laman resmi ap2sg.sertifikasiguru.id. Tahapan selanjutnya yang harus bapak dan ibu guru lakukan yakni pemberkasan dengan melengkapi persyaratan yang sudah di tentukan oleh Dirjen GTK. Bagi bapak/ibu yang belum lolos PPG 2017 dan 2018, bisa mengikuti PPG Angkatan 1 Tahun 2019.

Setelah rekan-rekan guru mempersiapan syarat-syarat ppg/ppgj 2019, sebaiknya diteliti kembali berkas tersebut untuk memastikan bahwa sudah lengkap. Selain kita sendiri yang memeriksa kelengkapan dokumen, dokumen/berkas calon peserta ppg/ppgj 2019 juga diperikasa oleh beberapa pejabat diantaranya Kepsek, Dinas Pendidikan, LPMP dan LPTK dengan membawa format ceklis verifikasi kelengkapan Dokumen (Berkas) PPG/PPGJ Tahun 2019.

Verifikasi Kelengkapan Dokumen PPG 2019

Apabila dokumen/berkas ppgj 2019 benar-benar sudah lengkap, format verifikasi kelengkapan Dokumen (Berkas) PPG/PPGJ 2019 tersebut akan ditanda tangani oleh pejabat setempat berikut  tanggal dan nama verifikator berkas ppg(ppgj) 2019.

Bapak/ibu guru sahabat SiswaSiana dimanapun anda berada, SiswaSiana akan share contoh format verifikasi dokumen calon peserta ppg/ppgj 2019. contoh format tersebut di buat dengan menggunakan word sehingga dapat bapak/ibu guru edit dengan mudah. Adapun contoh Format Kelengkapan Dokumen PPG/PPGJ Tahun 2019 sebagai berikut;

Format Verifikasi Kelengkapan Dokumen PPG 2019 Contoh-1.doc, Unduh
Format Verifikasi Kelengkapan Dokumen PPG 2019 Contoh-2.doc, Unduh
Surat Izin Kepala Sekolah Mengikuti PPG 2019, Info Lengkap

Demikian Contoh Format Verifikasi Kelengkapan Dokumen PPG (PPGJ) Tahun 2019 yang dapat saya bagikan, semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel